Categories
berita

SOSIALISAI SATUAN PENDIDIKAN AMAN BENCANA ( SPAB )BPBD KOTA MAGELANG TAHUN 2024

BPBD Kota Magelang bekerja sama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Magelang, menggelar kegiatan Sosialisasi Satuan Pendidikan Aman Bencana ( SPAB ) Tahun 2024. Sosialisasi tersebut dilaksanakan di Aula Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Magelang, diikuti oleh 80 peserta yang terdiri dari Kepala Sekolah / Guru Pembimbing Sekolah SMP/MTs sederajat, SD dan MI se Kota […]

Categories
berita

BPBD bersama Damkar dan relawan kebencanaan di  Kota Magelang menggelar kegiatan pemetaan dan pemantauan dalam rangka mitigasi megathrust di Rusunawa Tidar, Kota  Magelang, Jumat, 13 September 2024

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai upaya pengurangan risiko bencana utamanya dengan adanya isu megathrust yang dapat terjadi sewaktu-waktu. Budiyono selaku Kepala UPT Rusunawa Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Magelang menyambut baik kegiatan ini. Diharapkan kegiatan ini dapat dilakukan ke Rusunawa lain di Kota Magelang dan berlanjut ke tahap sosialisasi dan simulasi untuk membangun ketahanan masyarakat dalam menghadapi bencana, utamanya ancaman gempa […]